Kebakaran
2023-04-10 19:57:36 ~ Pristita Putri Indiarti
Gading Kasri - Penanganan Kejadian Kebakaran di Jalan Galunggung, Kelurahan Gading Kasri, Kecamatan Klojen, Kota Malang. (Senin, 10/04/2023) sekitar pukul 14:28. Tim PMI Kota Malang dan PLN Kota Malang langsung menuju lokasi kejadian. Tim dilapangan menyampaikan bahwa terjadi konsleting kabel PLN yang mengakibatkan adanya percikan api sehingga membuat kabel PLN terputus. Tim PLN segera memperbaiki aset yang konslet hingga aset tersebut dapat berfungsi kembali.